Genmud Minta Menteri dan Dukung Isran-Hadi

ADA kejutan dari Gedung Nasional Samarinda, Senin (28/10) malam. Di tengah peringatan 96 Tahun Sumpah Pemuda, Gema Muda (Genmud) se-Kaltim memutuskan memberikan dukungan politik kepada petahana Pilgub Kaltim 2024, yaitu pasangan No 1 Isran-Hadi.  Keputusan itu mereka lakukan setelah melakukan diskusi yang berapi-api  utusan Genmud dari 10 kabupaten/kota se-Kaltim, yang dihadiri sekitar 400 pemuda. “Alhamdulillah […]

Genmud Minta Menteri dan Dukung Isran-Hadi Read More »